Sabtu, 06 Oktober 2012

TUJUAN HIDUP ( IBU )

              setiap manusia di dunia ini hidup dan berkembang dengan masing - masing individu. disini saya ingin bercerita tujuan hidup saya sendiri. tujuan hidup saya adalah ingin menjadi orang yg bisa membuat orang tua tersenyum bangga ke pada saya terutama ibu saya, kenapa ibu ?
              karena ibu lah yg telah berjuang hidup dan mati untuk melahirkan kita, dia pula lah yg telah merawat dan membesarkan kita hingga saat ini. jadi tidak ada alasan lain untuk tidak menghormati dan menghargai beliau. bahkan nabi kita, nabi muhammad saw pernah ditanya sahabat nya "wahai rassalulaah siapakah orang yg paling saya hormati di muka bumi ini ? " nabi menjawab "ibumu" "kemudian siapa lagi ? " "ibumu" "terus siapa lagi ?" "ibumu" " lantas siapa lagi ? " "bapakmu".
               sungguh nyata bahwa derajat ibu labih mulia diabnding dengan siapa pun. pernah dengar kan bahwa ada kalimat SURGA ITU DI TELAPAK KAKI IBU. heeeeemmmmmmm tanpa bermaksud mengicilkan peranan bapak, saya rasa ibu memang pantas untuk lebih di utamakan di hidup kita.
      
MUHAMMAD YUSUF

Tidak ada komentar:

Posting Komentar